
Hibah Seni 2011 telah dibuka. Program ini merupakan bentuk dukungan bagi seniman agar terus menghasilkan karya dengan kualitas yang semakin baik. Kami mengundang seniman untuk mengirimkan proposal pertunjukan dengan batas waktu penyerahan hingga tanggal 15 Januari 2011.Hibah Seni 2011 akan memberikan dukungan untuk produksi Karya Inovatif, maksimal Rp. 22 juta dan Pentas Keliling, maksimal Rp. 40 juta.Seleksi pelamar akan dilakukan oleh tim seleksi independen yang terdiri...