HARUSKAH BUDAYA BANGSA KITA MAKIN TERGUSUR DAN DILUPAKAN? Haruskah Petruk, Semar, Arjuna, Gatutkaca, Srikandi dan sebagainya, hilang ditelan Doraemon, Naruto, Superman, Donald Bebek, Upin Ipin dan 'superhero' ala barat lainnya?
Berawal dari keprihatinan tersebut, sebuah kreasi unik, lucu, kreatif dan bertradisi dihadirkan. Yaitu, BONEKA WAYANG.
BONEKA UNIK, LUCU, KREATIF dan BERTRADISI hadir sebagai media bermain yang menyenangkan bagi anak sambil mengenalkannya pada tradisi bangsa sendiri, sejak dini. Berkarakter tokoh wayang ASLI INDONESIA, BONEKA WAYANG diharapkan bisa menumbuhkan JATI DIRI, MENAMBAH kebanggaan sekaligus KECINTAAN anak pada budaya bangsa. Tersedia dalam berbagai pilihan karakter wayang yang sudah dikenal di Indonesia, sejak bertahun-tahun lalu.
Dibuat dengan kreatifitas tinggi menggunakan bahan kain DIADORA/bahan kaos yang sangat halus, dengan aplikasi KAIN FLANEL berwarna-warni, KAIN EMAS serta PLASTIK EMAS.
Tersedia 2 Seri Produk BONEKA WAYANG :
1. Seri BERMAIN.
Dibuat dari bahan kain diadora dengan aplikasi KAIN FLANEL berwarna-warni. Tanpa packing. Lucu, unik, kreatif dan bertradisi, sebagai media bermain yang sangat menyenangkan bagi anak-anak.
2. Seri KOLEKSI
Dibuat dari bahan kain diadora dengan aplikasi KAIN EMAS emas bervariasi PLASTIK EMAS dengan packing Plastik Mika Bundar. Lebih elegan, menarik dan INDAH sebagai pajangan atau hiasan rumah.
Cocok untuk dipakai sendiri atau SOUVENIR bagi saudara, cucu, keponakan dan anak-anak relasi anda.
Saat ini, BONEKA WAYANG sudah hadir di Jogja. Karenanya, bagi warga Jogja yang ingin membeli atau sekedar melihat contohnya, bisa datang ke Perum SBI Blok E/142 Sidorejo, Ngestiharjo, Kasihan, Bantul 55182, DIY atau pesan melalui telp/sms ke nomor HP. 081328120700 (Ibu Trieke). Info lengkapnya bisa dilihat di http://bonekawayang.blogspot.com/. (*)
»
Home »
»Boneka Wayang, Boneka Unik, Lucu, Kreatif dan Bertradisi Sudah Hadir di Jogja